Minggu, 14 Desember 2008

Open Office makin cantik dan mudah digunakan

OpenOffice.org adalah paket program office yang memiliki tampilan seperti Ms. Office dengan berbagai kelebihan yaitu diantaranya Multi-Platform (dapat berjalan di berbagai Sistem Operasi), Dapat meng-Export dokumen dalam bentuk PDF (Portable Document Format), Dapat dengan mudah membuka dan mengkonversi file-file dari Ms. Office (extensi *.doc, *.xls, *.ppt), dan banyak fitur lainnya.

Dengan semakin pesatnya perkembangan dunia Open Source, maka hampir berselang waktu yang tidak terlalu lama maka OpenOffice akan merilis versi terbaru (perbaikan bug). Program Office yang satu ini bersifat Free dan Open Source.

Saat ini, OpenOffice telah mencapai versi 3.0 dan memiliki User Interface yang menarik serta lebih responsif.

Download dan tingkatkan daya kerja anda dikantor...
www.openoffice.org
Diposkan oleh The Chipset-X Team Label:


0 komentar: